Sabtu, 29 Oktober 2011

Menyisipkan Tabel pada R

Tentukan dahulu nilai-nilai dibawah ini:

Length(data) berfungsi untuk menampilkan banyaknya data.

Sort(data) berfungsi untuk mengurutkan data dari yang terkecil sampai yang terbesar.

Min(data) berfungsi untuk menampilkan data terkecil.

Max(data) berfungsi untuk menampilkan data terbesar.

Jmlkls atau jumlah kelas berfungsi untuk menampilkan banyaknya kelas.

Rumus membuat tabel. tabel = edit(data.frame())

Ubah var1 menjadi Kelas dengan tipe data character

Masukkan kelas-kelasnya:



Round berfungsi untuk menggenapkan nilai.

Jang atau jangkauan berfungsi untuk menampilkan selisih antara data terbesar dengan data terkecil.

Int atau interval berfungsi untuk menampilkan interval kelas yaitu jangkauan dibagi jumlah kelas.

Frek untuk menghitung frekuensi

Setelah mendapat semua frekuensi dari masing-masing kelas. Masukkan frekuensi sebagai data fr=c(2,4,12,15,15,7,5)

Untuk menyisipkan Frekuensi pada tabel . tabel$frekuensi<-fr

Menentukan Mean pada masing-masing kelas. Rumus mean: Mean(35:43)

Setelah mendapat semua mean dari masing-masing kelas. Masukkan mean sebagai data me=c(39,48,57,66,75,84,93)

Untuk menyisipkan mean pada tabel . tabel$mean<-me






Categories:

0 komentar:

Posting Komentar